Detail Cantuman
Advanced Search
SKRIPSI S1 KEPERAWATAN
Gambaran Tingkat Kemandirian Personal Hygiene Pada Anak Tunagrahita Usia Sekolah Di SLBN Juwet Kenongo Kab Sidoarjo
Tunagrahita merupakan kelainan dalam pertumbuhan dan perkembangan pada mental intelektual (mental retardasi) sejak bayi / dalam kandungan atau masa bayi dan anak-anak yang di sebabkan oleh faktor organic biologis maupun faktor fungsional, adakalanya disertai dengan cacat fisik sehingga dengan anak yang berkebutuhan khusus mengalami kesulitan dalam melakukan personal hygiene, peneliti ini bertujuan untuk menganalisis gambaran tingkat kemandirian personal hygiene pada anak tunagrahita di SLBN Juwet Kenongo Kab Sidoarjo. Pada peneliti ini desain yang di gunakan deskriptif dengan pendekatan cross sectional, populasi seluruh anak tunagrahita usia sekolah yang berjumlah 40 responden yang di ambil dengan tehnik total sampling, sample dalam penelitian ini yaitu ibu yang mempunyai anak tunagrahita usia sekolah. Variabel dependen tingkat kemandirian personal hygiene. Data diambil menggunakan kuisioner skala likert tingkat kemandirian personal hygiene kemudian diolah dengan editing, coding, scoring, tabulating di analisis menggunakan uji deskriptif dengan bantuan SPSS versi 16.0 hasil analisa bahwa gambaran tingkat kemandirian personal hygiene pada anak tunagrahita di kategorikan cukup hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar responden cukup mampu dalam hal merawat diri ini di sebabkan adanya faktor ibu yang menjadi ibu rumah tangga sehingga ibu cukup bisa untuk memperhatikan anaknya sewaktu di rumah dan mampu mengajari anak untuk melakukan kegiatan sehari-hari
Ketersediaan
145/S1P/2018 | 145-2018 SKRIPSI S1 KEPERAWATAN | Perpustakaan (SKRIPSI S1 KEPERAWATAN) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
145-2018 SKRIPSI S1 KEPERAWATAN
|
Penerbit | STIKES Bina Sehat PPNI Mojokerto : Mojokerto., 2018 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
145-2018 SKRIPSI S1 KEPERAWATAN
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Perpustakaan STIKES Bina Sehat PPNI
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain